Cara memasang KWH meter 3 fase
Instalasi 3 fase merupakan sarana jaringan pengawatan dengan tegangan 380 volt dalam suatu instalasi 3 jalur /line dengan sebutan R S T N. untuk melayani beban beban listrik yang berkapasitas besar seperti sarana listrik gedung, pabrik, rumah mewah yang membutuhkan banyak beban, termasuk motor motor listrik 3 fase dan lain lain. Dalam perkembangan instalasi 3 fase yang tentunya di dasari kebutuhan penggunaan beban yang relatif besar dan pengamanan yang menggunakan panel 3 fase dengan penggunaan kode warna dengan sebutan RSTNG. R kode kabel warna merah, S kode kabel warna kuning, T kode kabel warna hitam, N kode kabel warna biru, G kode kabel warna kuning kehijauan. Adapun kelengkapan pada panel 3 fase dengan beberapa komponen seperti circuit Breaker sebagai kontak arus utama dari kwh Pln, 9unitMcb tergantung berapa amper yang digunakan, lampu indikator warna merah kuning hijau dan lain lain. pekerjaan pemasangan instalasi 3 fase untuk kapasitas sederhana perlu dilakukan pem