Cara merawat gensed rumahan yang sederhana





A.Pengertian Gensed

Gensed  atau biasa disebut generator sed sebagai peralatan pembangkit listrik yang simpel dan komplet  antara genertor dan mesin yang menyatu  dalam satu perangkat/sed yang menghasilkan arus listrik yang bisa di bawa kemana mana dengan roda yang  dibawahnya  biasa di dorong  


B. Kegunaan Gensed

kegunaanya untuk membak up listrik Pln jika terjadi pemadaman yang mendadak sebagai sefti listrik untuk melayani aktifitas. Gensed biasa disimpan di areal kantoran, gedung, pabrik, hom industri dan rumah tempat usahaserta banyak lagi kegunaan daripada gensed


C. Cara kerja Gensed

gensed seperi layaknya suatu mekanikal dan elektrikan disini dijelaskan cara kerja generator yang digerakan oleh mesin pengerak untuk memutarkan as rotor yang terdiri dari gulungan sehingga menimbulkan medan magnet dan menghasilkan daya listrik melalui batu arang dislurkan pada panel trafo tegangan


D.  Lngkah Perawatan Gensed




Sebelum gensed dioprasikan kita cek dulu bagian utama agar kondisi mesi selalu stabil saat dibebani beban listrik , Adapun langkah perawatannya sbb :


1. Periksa air radiator.

memungkinkan kerja pendinginan mesin stabil, periksa setiap 50 jam ganti dengan yang baru campur dengan cairan anti karat

2. periksa oli

Pemeriksaan oli dilakukan setiap 50 jam pertama dengan mengecek ukuran oli, agar kerja piston stabil dan tidak banyak menghasilkan karbon dampak suara kasar

3. Cek kondisi accu

Accu disini berperan sebagai arus stater untuk menghidupkan gensed,lakukan pengisian air accu jika terlihat kosong.

4. Cek kondisi minyak

Bahan bakar mesin gensed yang utama adalah minyak, minyak jangan sampai kosong dapat menimbulkan masuk angin menyebabkan gensed susah menyala jika terjadi listrik padam.

5. pemanasan gensed.

Lakukan pemanasan 3 hari sx dengan menghidupkan gensed pada posisi ON hingga gensed menyala sampai 10 sd 15 menit. Supaya komponen dalam gensed selalu normal.

6. Cek saringan udara.

Saringan udara merupakan sirkulasi udara dari dalam keluar yang  dijaga dari penyumbatan karbon dan debu yang mengakibatkan gensed cepat panas.

Dari 6 tips perawatan gensed  diatas harus selalu dicek agar kondisi gensed selalu stabil disaat beroperasi tidak mengalami penyendatan bahkan penggunaannya bisa bertahan lam.

Hanya ini saja artikel yang bisa saya tulis berdasarkan pengalaman semoga rekan rekan bisa mempraktekannya dirumah.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara pemasangan kabel menggunakan kabel Duct pada instalasi Rumah

Cara memasang Kwh meter listrik yang lama.

Cara pemasangan sekering MCB 2 group untuk instalasi